Informasi | |
---|---|
Harga Normal | 5.330.000.000 |
Harga ( Diskon ) | |
Keterangan Harga | |
Kamar | 7 |
Toilet | 5 |
Lantai | 4 |
Fasilitas | |
---|---|
FULLY FURNISHED | Tidak |
Kolam Renang | Ya |
Garasi | 2 |
Carport | 1 |
Kode Listing | PJ2A02 |
Galeri Foto |
ATHERTON at Warung Jati Timur menyuguhkan rumah mewah empat lantai berdesain American classic style dengan fasad elegan.
Di dalamnya dilengkapi sederet fasilitas mewah, seperti private lift dan pool.
Unit rumah di ATHERTON dirancang dengan tata ruang fungsional.
Memiliki sistem pencahayaan dan sirkulasi udara yang baik lewat penerapan jendela berukuran besar dan balkon di lantai dua.
ATHERTON at Warung Jati Timur menjadi pilihan terbaik bagi para eksekutif muda yang mendambakan hunian eksklusif dengan fasilitas mewah di dalamnya.
Fasilitas Sekitar:
Transportasi
Stasiun Kalibata (10 menit)
Stasiun Pasar Minggu (10 menit)
MRT Blok A (10 menit)
Mall
Pejaten Village (15 menit)
Kemang Village (15 menit)
Pacific Place (15 menit)
Restoran
Andakar (10 menit)
Pizza Hut (10 menit)
Sekolah
Gonzaga (5 menit)
Garuda Cendekia (5 menit)
Rumah Sakit
Kemang Medical Center (10 menit)
RS Medistra (10 menit)
ATM & Bank
BCA (5 menit)
Mandiri (5 menit)
Alamat ATHERTON: Jalan H. Samali Ujung 1 No.18, Kelurahan Pasar Minggu, Kecamatan Pejaten Barat, Kota Jakarta Selatan, DKI Jakarta.
Lokasi ATHERTON sangat strategis, dengan kemudahan akses menjangkau kawasan Sudirman Central Business District (SCBD), Mampang Prapatan, dan Pancoran.
Dari perumahan ini, penghuni dapat dengan mudah menjangkau sejumlah akses tol untuk mempermudah mobilitas sehari-hari.
Sederet fasilitas umum seperti sekolah, rumah sakit dan pusat perbelanjaan, bisa dijangkau dalam waktu beberapa menit dari ATHERTON at Warung Jati Timur.
ATHERTON at Warung Jati Timur merupakan townhouse eksklusif dengan 7 unit rumah saja.
Perumahan di Jakarta Selatan ini menawarkan tempat tinggal dengan lingkungan yang tenang dan nyaman bagi para penghuninya.
Sistem keamanan ketat juga diterapkan lewat one gate system dan sekuriti 24 jam, untuk menunjang keamanan dan kenyamanan para penghuni.
Kelebihan:
Luxury House Design
Luxury Facilities
Lokasi Strategis
Nilai Investasi Tinggi
Lewat konsep ‘Excellent Luxury Living,’ ATHERTON at Warung Jati Timur ingin memberikan kenyamanan, ketenangan dan pengalaman hidup yang berkesan bagi penghuninya.
Setiap unit dilengkapi sederet fasilitas seperti kolam renang, private lift, balkon, dan rooftop.
Lokasinya strategis di koridor Pasar Minggu, Kota Jakarta Selatan, mudah dalam menjangkau berbagai area perkantoran dan komersial.